Pengaruh Konsep Diri, Kepercayaan Diri, dan Atraksi Interpersonal dengan Penggunaan Media Sosial sebagai Variabel Moderasi terhadap Komunikasi Interpersonal
DOI:
https://doi.org/10.47134/ptk.v1i1.7Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh konsep diri, kepercayaan diri, dan atraksi interpersonal dengan penggunaan media sosial sebagai variabel moderasi terhadap komunikasi interpersonal mahasiswa Pendidikan Administrasi Perkantoran Universitas Negeri Semarang. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa Pendidikan Administrasi Perkantoran Angkatan 2019 Universitas Negeri Semarang yang berjumlah 114 mahasiswa. Penelitian ini menggunakan Non Probabilty Sampling dengan teknik pengambilan sampel yaitu teknik sampling jenuh. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis statistik deskiptif, analisis statistik inferensial dan uji hipotesis dengan bantuan aplikasi Smart PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 7 (tujuh) hipotesis yang diajukan, terdapat 2 (dua) hipotesis yang ditolak dan 5 (lima) hipotesis yang diterima dengan rincian sebagai berikut, konsep diri, atraksi interpersonal, dan penggunaan media sosial berpengaruh positif dan signifikan terhadap komunikasi interpersonal. Namun, kepercayaan diri terhadap komunikasi interpersonal berpengaruh negatif dan tidak signifikan. Konsep diri dan kepercayaan diri yang dimoderasi oleh penggunaan media sosial berpengaruh positif dan signifikan. Sedangkan atraksi interpersonal yang dimoderasi oleh penggunaan media sosial berpengaruh positif namun tidak signifikan.
References
Abdillah, W., & Hartono, J. (2015). Partial Least Square (PLS) Alternatif Structural Equation Modeling (SEM) dalam Penelitian Bisnis. Yogyakarta: CV ANDI Offset.
Andreassen, C., & Pallesen, S. (2012). Development of a Facebook addiction scale. Psychological Reports, 110(2), 501-517. DOI: https://doi.org/10.2466/02.09.18.PR0.110.2.501-517
Fitrah, Zuknia Izzatul. (2021). Pengaruh Kepercayaan Diri, Konsep Diri, dan Kecerdasan Emosional Terhadap Komunikasi Interpersonal Siswa Kompetensi Keahlian OTKP SMK 17 Temanggung. Semarang: Universitas Negeri Semarang.
Ghozali, I., & Latan, H. (2015). Partial Least Square Konsep Teknik dan Aplikasi Menggunakan Program SmartPLS 3.0 (2nd Edition). Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Ghufron, M. N., & Risnawati, R. (2014). Teori-Teori Psikologi. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media.
Gokdag, R. (2004). Ketertarikan interpersonal dan hubungan dekat. Psikologi Sosial. (Ed: Sezen nlü). Eskisehir: Anatolia: Pers Universitas.
Hardjana, A. M. (2003). Komunikasi Intrapersonal dan Interpersonal. Yogyakarta: Kanisius.
Irawan, Sapto. (2017). Pengaruh Konsep Diri Terhadap Komunikasi Interpersonal Mahasiswa. Jurnal Scholaria, Vol. 7 No 1. Hal. 39 – 48. Salatiga: Universitas Kristen Satya Wacana. DOI: https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2017.v7.i1.p39-48
Kamaruzzaman. (2016). Analisis Keterampilan Komunikasi Interpersonal Siswa. Jurnal Konseling GUSJIGANG, Vol. 2 No. 2. Hal. 203-205. Kudus: Universitas Muria Kudus. DOI: https://doi.org/10.24176/jkg.v2i2.744
Murtiadi, Danarjati., Dwi Prasetya., & Ekawati, Ari Ratna. (2015). Psikologi Komunikasi. Yogyakarta: Psikosain.
Nurbaiti, Siti. (2012). Pengaruh Konsep Diri dan Atraksi Interpersonal Terhadap Kemampuan Komunikasi Interpersonal Siswa SMK Bekasi. Jakarta: UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.
Purwaningsih, E. (2019). Pengaruh Persepsi Interpersonal, Konsep Diri, Atraksi Interpersonal, dan Hubungan Interpersonal Terhadap Komunikasi Interpersonal Siswa Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran Di SMK Negeri 1 Demak. Semarang: Universitas Negeri Semarang, 1–137.
Puspitasari, Putri Rahmah., & Laksmiwati, Hermien. (2012). Hubungan Konsep Diri dan Kepercayaan Diri Dengan Kemampuan Komunikasi Interpersonal. Jurnal Psikologi: Teori Dan Terapan, 3(1). Surabaya: Universitas Negeri Surabaya. DOI: https://doi.org/10.26740/jptt.v3n1.p58-66
Putri, S. D., Aprison, W., & Sari, I. (2020). Pengaruh Konsep Diri Terhadap Komunikasi Interpersonal Siswa. 1(3), 104–110.
Rahmania, Y., & Ismiyati, I. (2019). Pengaruh Efikasi Diri, Komunikasi Interpersonal Guru dan Media Pembelajaran Terhadap Perilaku Belajar. Economic Education Analysis Journal, 7(3), 1115-1129. DOI: https://doi.org/10.15294/eeaj.v7i3.28344
Rakhmat, Jalaluddin. (2009). Psikologi Komunikasi. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Ryzana, C., & Martono, S. (2019). Analisis Kompetensi Soft Skills di Era Disrupsi. Economic Education Analysis Journal, 8(2), 782-796.
Ruffiah, R., & Muhsin. (2018). Pengaruh Komunikasi Interpersonal, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Budaya Organisasi, dan Gaya Kepemimpinan Transformasional Terhadap Kualitas Pelayanan. Economic Education Analysis Journal, 7(3), 1163-1177. DOI: https://doi.org/10.15294/eeaj.v7i3.28347
Sahputra, Syahniar, & Marjohan. (2016). Kontribusi Kepercayaan Diri dan Kecerdasan Emosi Terhadap Komunikasi Interpersonal Siswa serta Implikasinya dalam Pelayanan Bimbingan dan Konseling. Jurnal Konselor, 5(3), 182-193. DOI: https://doi.org/10.24036/02016536554-0-00
Sarwono, Jonathan,. Narimawati,. Umi. (2015). Membuat Skripsi, Tesis, dan Disertasi dengan Partial Least Square SEM (PLS-SEM). Yogyakarta: CV ANDI OFFSET.
Sugiyono. (2015). Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Penerbit Alfabeta Bandung.
Sulistianto, A. (2014). Pengaruh Supervisi Kepala Sekolah Dan Komunikasi Interpersonal Terhadap Kinerja Guru SMA Negeri 1 Paninggaran Pekalongan. Economic Education Analysis Journal, 3(3).
Supratiknya, A. (2005). Tinjauan Psikologi Komunikasi Antar Pribadi. Yogyakarta: Kanisius.
Suranto, AW. (2011). Komunikasi Interpersonal. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Utami, Putri Wahyu. (2015). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Komunikasi Interpersonal Guru dan Siswa Kelas IIIB SDIT Luqman Alhakim Internasional, Banguntapan, Bantul, Yogyakarta. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Edisi 4. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.
Windarti, Fina. (2020). Pengaruh Penggunaan Media Sosial Terhadap Komunikasi Interpersonal Siswa Kelas VII MTS Darul Falah Sumbergempol Tulungagung. Tulungagung: Institut Agama Islam Negeri Tulungagung.
Ximenes (2014). The Influence of Personal and Environmental Factors on Business Start-Ups: A Case Study in the District of Dili and Oecusse, Timor-Leste. Journal Of School of Business, University of the Thai Chamber of Commerce.
Zayani, N., Muhsin, M., & Rozi, F. (2020). Pengaruh Kompetensi, Kenyamanan Lingkungan, Komunikasi Interpersonal, dan Semangat Kerja Terhadap Kualitas Pelayanan Administrasi Terpadu Bidang Non Perizinan. Economic Education Analysis Journal, 9(3), 768-788.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Errika Shinta Dinata, Tusyanah Tusyanah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.