Metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK): Panduan Praktis untuk Guru dan Mahasiswa di Institusi Pendidikan
DOI:
https://doi.org/10.47134/ptk.v1i4.821Keywords:
Metode Penelitian Tindakan Kelas, Guru, Mahasiswa, SekolahAbstract
Kegiatan penelitian dalam dunia pendidikan (di sekolah) merupakan hal wajib untuk dilakukan oleh setiap guru. Tujuan penelitian ini untuk merepresentasikan metode penelitian tindakan kelas (PTK) sebagai panduan praktis untuk guru di institusi pendidikan (sekolah). Desain penelitian menggunakan metode Systematic Literature review (SLR). Penelitian ini dilaksanakan pada tahun 2024, objek penelitian ini yaitu metode penelitian tindakan kelas (konsep teori dan praktik). Data-data yang dipilih dalam pengumpulan data yaitu data yang memiliki relevansi dengan objek penelitian yaitu hasil-hasil penelitian tentang metode penelitian tindakan kelas. Prosedur SLR dilaksanakan melalui delapan tahap, meliputi (1) perencanaan; (2) identifikasi literatur; (3) seleksi dan penyaringan; (4) evaluasi kualitas; (5) ekstraksi data; 6) analisis dan sintesis; (7) penyusunan laporan. Hasil dan kesimpulan penelitian mengungkap paradigma penelitian tindakan kelas (PTK) didasarkan pada konsep teoretis-operasional penelitian tindakan. Penelitian tindakan kelas bertujuan untuk memperbaiki kinerja profesional guru. Implikasi hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai bahan pengayaan dan sumber informasi pengetahuan bagi guru di sekolah dan para akademisi, serta sebagai bahan pertimbangan dan referensi baik secara teoretik maupun praktik bagi para guru dan mahasiswa terkait dengan metode penelitian tindakan kelas.
References
Anisah, L. (2016). Kompetensi profesional konselor dalam penyelenggaraan penelitian tindakan bimbingan dan konseling. Jurnal Konseling GUSJIGANG, 2(1). https://jurnal.umk.ac.id/index.php/gusjigang/article/view/557 DOI: https://doi.org/10.24176/jkg.v2i1.557
Azizah, A. (2021). Pentingnya penelitian tindakan kelas bagi guru dalam pembelajaran. Auladuna: Jurnal Prodi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 3(1), 15-22. https://doi.org/10.36835/au.v3i1.475 DOI: https://doi.org/10.36835/au.v3i1.475
Barricelli, B. R., Cassano, F., Fogli, D., & Piccinno, A. (2019). End-user development, end-user programming and end-user software engineering: A systematic mapping study. Journal of Systems and Software, 149, 101-137. https://doi.org/10.1016/j.jss.2018.11.041 DOI: https://doi.org/10.1016/j.jss.2018.11.041
Budiono, S. (2021). Konseling Kreatif dan Inovasi Dalam Penelitian Tindakan Bidang Bimbingan dan Konseling. ACTION: Jurnal Inovasi Penelitian Tindakan Kelas Dan Sekolah, 1(1), 62-68. https://doi.org/10.51878/action.v1i1.360 DOI: https://doi.org/10.51878/action.v1i1.360
Dahlan, S., Rahmadiyanthi, R., Abriani Maharani, C., & Hermawan, R. (2022). Pelatihan Penyusunan Rancangan Penelitian Tindakan bagi Guru Bimbingan dan Konseling SMA di Kabupaten Tanggamus. Jurnal Pengabdian Masyarakat Ilmu Pendidikan (JPMIP), 1(01), 1-11. https://doi.org/10.23960/jpmip.v1i01.30 DOI: https://doi.org/10.23960/jpmip.v1i01.30
Febriani, E. S., Arobiah, D., Apriyani, A., Ramdhani, E., & Millah, A. S. (2023). Analisis data dalam penelitian tindakan kelas. Jurnal Kreativitas Mahasiswa, 1(2), 140-153. https://riset-iaid.net/index.php/jpm/article/view/1447
Fitria, H., Kristiawan, M., & Rahmat, N. (2019). Upaya meningkatkan kompetensi guru melalui pelatihan penelitian tindakan kelas. Abdimas Unwahas, 4(1). http://dx.doi.org/10.31942/abd.v4i1.2690 DOI: https://doi.org/10.31942/abd.v4i1.2690
Gumilang, G. S. (2016). Metode penelitian kualitatif dalam bidang bimbingan dan konseling. Jurnal fokus konseling, 2(2). https://doi.org/10.52657/jfk.v2i2.218
Habsy, B. A. (2017). Seni memehami penelitian kuliatatif dalam bimbingan dan konseling: studi literatur. Jurnal Konseling Andi Matappa, 1(2), 90-100. https://doi.org/10.31100/jurkam.v1i2.56 DOI: https://doi.org/10.31100/jurkam.v1i2.56
Hartono, H., Mudhar, M., Muwakhidah, M., Pravesti, C. A., & Mufidah, E. F. (2022). Pelatihan Penelitian Tindakan Bimbingan Dan Konseling Untuk Meningkatkan Minat Penelitian Guru Bimbingan Dan Konseling. RESWARA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 690-700. https://doi.org/10.46576/rjpkm.v3i2.1875 DOI: https://doi.org/10.46576/rjpkm.v3i2.1875
Jarkawi, J. (2015). Profesi Guru Bimbingan Dan Konseling Di Era Globalisasi Berbasis Penelitian. Jurnal Bimbingan Dan Konseling Ar-Rahman, 1(2). http://dx.doi.org/10.31602/jbkr.v1i2.370 DOI: https://doi.org/10.24176/jkg.v2i2.704
Lusiana, L., & Suryani, M. (2014). Metode SLR untuk mengidentifikasi isu-isu dalam Software Engineering. Sains dan Teknologi Informasi, 3(1), 1-11. 4. https://doi.org/10.33372/stn.v3i1.347 DOI: https://doi.org/10.33372/stn.v3i1.347
Machali, I. (2022). Bagaimana melakukan penelitian tindakan kelas bagi guru. Ijar, 1(2), 2022-12. https://doi.org/10.14421/ijar.2022.12-21 DOI: https://doi.org/10.14421/ijar.2022.12-21
Manuardi, A. R. (2019). Kedudukan Penelitian Tindakan dalam Bimbingan dan Konseling: Konsep, Karakteristik, dan Prinsip. Quanta Journal, 3(3), 101-109. https://doi.org/10.22460/q.v3i3p%25p.1495
Moleong, L. J. (2018). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya
Musyirifin, Z. (2016). Resensi Buku: Penelitian Tindakan Bimbingan Dan Konseling (Dengan Pendekatan Islami Dilengkapi Dengan Latihan Membuat Proposal). Hisbah: Jurnal Bimbingan Konseling dan Dakwah Islam, 13(1), 135-140. https://doi.org/10.14421/hisbah.2016.131-08 DOI: https://doi.org/10.14421/hisbah.2016.131-08
Prihantoro, A., & Hidayat, F. (2019). Melakukan penelitian tindakan kelas. Ulumuddin: Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 9(1), 49-60. https://doi.org/10.47200/ulumuddin.v9i1.283 DOI: https://doi.org/10.47200/ulumuddin.v9i1.283
Purnama, S., Rohmadheny, P. S., & Pratiwi, H. (2020). Penelitian Tindakan Kelas untuk Pendidikan Anak Usia Dini. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya
Purwatiningsih, S. D. (2021). Marketing Digital Campaign Dalam Membangun Startup Melalui Influencer Pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmu Komunikasi, 4(2), 33-43. https://doi.org/10.33822/jep.v4i2.2905 DOI: https://doi.org/10.33822/jep.v4i2.2905
Razavian, M., Paech, B., & Tang, A. (2019). Empirical research for software architecture decision making: An analysis. Journal of Systems and Software, 149, 360-381. https://doi.org/10.1016/j.jss.2018.12.003 DOI: https://doi.org/10.1016/j.jss.2018.12.003
Suciani, R. N., Azizah, N. L., Gusmaningsih, I. O., & Fajrin, R. A. (2023). Strategi Refleksi dan Evaluasi Penelitian Tindakan Kelas. Jurnal Kreativitas Mahasiswa, 1(2), 114-123. https://riset-iaid.net/index.php/jpm/article/view/1445
Sulistiani, I., Mufida, E., Yasser, P. M., & Alamsyah, L. (2021). Systematic Literature Review: Bankruptcy Prediction Menggunakan Teknik Machine Learning dan Deep Learning. INTECH (Informatika dan Teknologi), 2(1), 13-18. https://doi.org/10.54895/intech.v2i1.824 DOI: https://doi.org/10.54895/intech.v2i1.824
Susilowati, D. (2018). Penelitian Tindakan Kelas (PTK) solusi alternatif problematika pembelajaran. Jurnal ilmiah edunomika, 2(01). http://dx.doi.org/10.29040/jie.v2i01.175 DOI: https://doi.org/10.29040/jie.v2i01.175
Suyanto, S. (2016). Penelitian Tindakan Kelas (Ptk). Jurnal Informasi Kimia Dan Pemodelan. https://doi.org/10.37567/borneo.v1i2.440 DOI: https://doi.org/10.37567/borneo.v1i2.440
Wardani, I. G. A. K., & Wihardit, K. (2010). Hakikat penelitian tindakan kelas. Penelitian tindakan kelas, 359, 1-36. https://pustaka.ut.ac.id/lib/wp-content/uploads/pdfmk/IDIK400802-M1.pdf
Wirjosoehardjo, S. K., Sudibyo, H., & Budiman, M. A. (2017). Peningkatan Kompetensi Menyusun Kerangka Penelitian Tindakan Bimbingan Dan Konseling Di MGBK SMP/MTs Kabupaten Pekalongan. Bagimu Negeri: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1). https://ejournal.umpri.ac.id/index.php/bagimunegeri/article/view/307
Yuliani, W. (2018). Metode penelitian deskriptif kualitatif dalam perspektif bimbingan dan konseling. QUANTA: Jurnal Kajian Bimbingan Dan Konseling Dalam Pendidikan, 2(2), 83-91. https://doi.org/10.22460/q.v2i2p83-91.1641 DOI: https://doi.org/10.22460/q.v2i2p83-91.1641
Yuliani, W., & Banjarnahor, N. (2021). Metode penelitian pengembangan (rnd) dalam bimbingan dan konseling. Quanta Journal, 5(3), 111-118. https://doi.org/10.22460/q.v5i3p111-118.3051 DOI: https://doi.org/10.22460/q.v5i3p111-118.3051
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Prio Utomo, Nova Asvio, Fiki Prayogi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.