Pengembangan E-Modul Berbasis Flipbook Materi Indonesian Cake untuk Siswa SMK Tata Boga Kelas XI

Authors

  • Talitha Tiara Ramadhani Universitas Negeri Surabaya
  • Sri Handajani Universitas Negeri Surabaya
  • Mauren Gita Miranti Universitas Negeri Surabaya
  • Andika Kuncoro Widagdo Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.47134/jtp.v2i3.1462

Keywords:

Pengembangan, E-modul, Flipbook, Indonesian Cake, Bahan Ajar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil pengembangan E-modul berbasis flipbook juga mengetahui kelayakan E-modul Indonesian cake untuk siswa SMK Tata Boga serta menghasilkan respons siswa terhadap E-modul berbasis flipbook materi Indonesian cake. Pengembangan E-modul berbasis flipbook menggunakan model pengembangan ADDIE dengan tiga tahapan Analysis (Analisis), Design (Desain), Development (Pengembangan), validasi E-modul Indonesian cake berbasis flipbook dilakukan kepada tiga orang validator materi dan dua orang ahli media. Instrumen yang digunakan adalah angket validasi untuk mengetahui kelayakan e-modul dan angket respons siswa. Uji coba dilakukan kepada 34 siswa kelas XI Tata Boga 1. Hasil penelitian menunjukkan hasil validasi materi dan media dengan nilai rata - rata persentase 94.78% dan 93.16% termasuk dalam interpretasi sangat layak dengan revisi. Respons siswa memiliki rata – rata persentase 92.75% dengan interpretasi sangat baik. Dari hasil penelitian ini dapat disarankan bahwa bahan ajar ini bisa digunakan dalam pembelajaran.

References

Andi Prastowo. 2016. “Pengembangan Bahan Ajar Tematik”. Jakarta: Fajar Inter Pratama Mandiri

Angel, Vera. 2023. “Pengembangan Bahan ajar Berbasis Sparkol Videoscribe pada Materi Kue dari Adonan Pie untuk Siswa SMK”. Skripsi tidak diterbitkan. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya.

Aprilia, T., Sunardi, Djono. 2017. “Penggunaan Media Sains Flipbook dalam Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar”. Jurnal Penelitian Teknologi Pendidikan. Vol. 15(2) : hal. 74 – 82. DOI: https://doi.org/10.20961/teknodika.v15i2.34749

Bella Safira, P. &. (2019). Impelementasi Media Pembelajaran Videoscribe pada Mata Pelajaran Akuntasi di Era Industri 4.0. 21 - 24.

Cahyadi, R. A. H. 2019. “Pengembangan Bahan Ajar Berbasis ADDIE Model”. Halaqa: Islamic Educational Journal. Vol. 3(1) : 35. DOI: 10.21070/halaqa.v3i1.2124. DOI: https://doi.org/10.21070/halaqa.v3i1.2124

Dewi, D. K., 2023. “Pengembangan E-modul Berbasis Flip PDF Corporate Edition Pada Kompetensi Dasar Puff Pastry Siswa Kelas XII SMK”. Journal of Creative Student Research (JCSR), 1(2). DOI: https://doi.org/10.55606/jcsrpolitama.v1i2.1503

Dewi, Dian Kusuma. 2023. “Pengembangan E-Modul Berbasis Flip PDF Profesional Pada KD Sweet Bread di SMKN 1 Lamongan”. Skripsi tidak diterbitkan. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya. DOI: https://doi.org/10.56910/pustaka.v3i2.507

Djamarah, S. B. dan Zein, Aswan. 2010. “Strategi Belajar Mengajar”. Jakarta : Rineka Cipta.

Fahmidah, Aufa Nur.2021. “Pengembangan Bahan Ajar E-Modul Interaktif Berbasis Flip PDF Professional untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial di MTSN 5 Tulungagung”. UIN SATU Tulungagung Repository.

Fanani, Aziz. 2022. “Pengembangan E-Modul Pembelajaran IPS dalam Upaya Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas V SD Gugus DR Sutomo Mandiraja Banjarnegara”. Skripsi tidak diterbitkan. Purwokerto: Pss Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

Fatria, F., dan Listari. 2017. “Penerapan Bahan ajar Google Drive Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia”. Jurnal: Penelitian Pendidikan Bahasa dan Sastra. Vol. 2(1) : hal. 94 - 109. DOI: https://doi.org/10.32696/ojs.v2i1.158

Febrianti, F. A. 2022. “Pengembangan Digital Book Berbasis Flip Pdf Professional untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi Sains siswa”. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar. Vol. 4(2) : hal. 102 - 115. DOI: https://doi.org/10.33603/caruban.v4i2.5354

Fitri, Anisa. 2019. “Pengembangan E-Modul Berbantuan Sigil Software pada Materi Relasi dan Fungsi”. Skripsi tidak diterbitkan. Lampung: Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung.

Hadam, S., Rahayu, N., & Nur, A. A. 2017. “Strategi Implementasi Revitalisasi SMK (10 Langkah Revitalasi SMK) [Implementation Strategy for Vocational School Revitalisation]”. Jakarta: Direktorat Pembinaan SMK.

Hakam, M. S. A. A., dan Untari, R. S. 2021. “Pengembangan E-modul Berbasis Flipbook Pada Mata Pelajaran Pemrograman Dasar di SMK”. Academia Open. Vol. 4 : hal. 6 – 11.

Hakim, L. N., Wedi, Agus dan Praherdhiono, Henry. 2020. “Elektonik Module untuk memfasilitasi siswa belajar materi Cahaya dan Alat Optik di Rumah”. Jurnal Kajian Tegknologi Pendidikan. Vol. 3(3) : hal. 239 – 250.

Hamdani. 2011. “Strategi Belajar Mengajar”. Bandung: Pustaka setia.

Handasah, R., & Catur, F. D. 2022. “Pengembangan Bahan ajar Digital Flipbook Berbasis Problem Solving pada Materi Struktur Atom Ditingkat Sekolah Menengah Atas”. JUPE: Jurnal Pendidikan Mandala. Vol. 7(1) : hal 42 – 47. DOI: https://doi.org/10.58258/jupe.v7i1.2970

Haryanti, F. dan Saputro, B. A., 2016. “Pengembangan modul matematika berbasis discovery learning berbantuan flipbook maker untuk meningkatkan kemampuan kemahaman konsep siswa pada materi segitiga”. Kalamatika: Jurnal pendidikan matematika. Vol. 1(2) : hal. 147 – 161. DOI: https://doi.org/10.22236/KALAMATIKA.vol1no2.2016pp147-161

Hermawan, M. A. 2021. “Analisis Respon Siswa Terhadap Pengembangan Bahan ajar Videoscribe Berpendekatan STEM Materi Termodinamika”. Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika. Vol. 2(2) : hal. 138 - 142. DOI: https://doi.org/10.26877/jp2f.v12i2.8067

Hermawan, Nita Sunarya dan Muhtadi, Ali.2020. “Pengembangan Modul Elektronik (E-Modul) Interaktif pada Mata Pelajaran Kimia Kelas XI IPA SMA”. Jurnal At-Tadbir STAI Darul Kamal NW Kembang kerang, 57-69.

Ilmiawan, Arif. 2018. “Pengembangan Buku Ajar Sejarah Berbasis Situs Sejarah Bima (Studi Kasus pada Siswa Kelas X MAN 2 Kota Bima)”. JISIP, 102-106. DOI: https://doi.org/10.58258/jisip.v2i3.498

Kosasih, E. 2021. “Pengembangan Bahan Ajar. Jakarta: PT. Bumi Aksara”.

Kristina, H., Suryana, & Muhammad, A. N. 2022. “Upaya Guru Mengatasi Kendala dalam Pembelajaran Matematika Selama Pandemi COVID-19 di Kelas V SDN 14 Sungai Raya”. Edu Cendikia: Jurnal Ilmiah Kependidikan. Vol. 2(1) : hal. 61 – 71. DOI: https://doi.org/10.47709/educendikia.v2i01.1416

Kuncahyono. 2018. “Pengembangan E-Modul (Model Digital) dalam Pembelajaran Tematik di Sekolah Dasar”. Journal of Madrasah Ibtidaiyah Education. Vol. 2(2) : hal. 219 – 231. DOI: https://doi.org/10.32934/jmie.v2i2.75

Lestari, N. D., Ariani, N. R. D., & Ashadi. 2014. “Pengaruh Pembelajaran Kimia Menggunakan Metode Student Teams Achievement Divisions (Stad) dan Team Assisted Individualization (Tai) Dilengkapi Media Animasi Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Materi Asam Basa Kelas XI Semester Ganjil Smk Sakti Gemolong Tahun Pelajaran 2013/2014”. Jurnal Pendidikan Kimia. Vol. 3(1).

Lukitarini, R., Wiryokusumo, I., dan Suhari, S. 2020. “Pengembangan media vidio gerak tari sparkling Surabaya pada mata pelajaran seni budaya bagi siswa SMP”. Edcomtech: Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan. Vol. 5(1) : hal. 67-75. DOI: https://doi.org/10.17977/um039v5i12020p067

Mujahidah, R. Z., dan Hamidah, S. 2017. “Peningkatan Kompetensi Kue dari Sagu dengan Bantuan Video Pada Siswa Kelas XI Patiseri SMK N 6 Yogyakarta”. Journal of Culinary Education and Technology. Vol. 6(6).

Mulyasa. 2009. “Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan: Kemandirian Guru dan Kepala Sekolah”. Jakarta: Bumi Aksara.

Mulyasa. 2009. “Menjadi Guru Professional, Menciptakan Pembelajaran yang Kreatif dan Menyenangkan”. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Nafisah, F. T. 2022. “Pengaruh Penerapan Media Audio Visual Melalui Whatsapp Group dalam Pembelajaran Daring Terhadap Kemampuan Membaca Al-Qur’an Siswa pada Mata Pelajaran Al-Qur’an Hadits di MI An Nashriyah Rembang Tahun Pelajaran 2021/2022”. Skripsi tidak diterbitkan. Kudus: Universitas Islam Negeri Sunan Kudus.

Nasution, S. 2013. “Berbagai Pendekatan Dalam Prose Belajar Mengajar”. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Ningtiyas, T.W., Setyosari, P., dan Praherdiono, Henry. 2019. “Pengembangan Media Pop-up Book untuk Mata Pelajaran IPA Bab Siklus Air dan Peristiwa Alam sebagai Penguatan Kognitif Siswa”. JKTP Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan. Vol. 2(2) : hal. 115 - 120. DOI: https://doi.org/10.17977/um038v2i22019p115

Noviyanita, W. 2018. “Pengembangan Bahan Ajar Elektronik Berbasis Flipbook Maker pada Materi Program Linear Kelas X SMK”. Delta: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika. Vol. 6(2) : hal. 41 – 49. DOI: https://doi.org/10.31941/delta.v6i2.915

Nurrita, T. 2018. “Pengembangan Bahan ajar untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa”. MISYKAT: Jurnal Ilmu – Ilmu Al-Quran, Hadist, Syariah, dan Tarbiyah. Vol. 3(1) : hal. 171 – 187. DOI: https://doi.org/10.33511/misykat.v3n1.171

Pangestika, B. S. dan Wahyudi, T. N. 2019. “Impelementasi Media Pembelajaran E-modul pada Mata Pelajaran Akuntasi di Era Industri 4.0”. Seminar Nasional Pendidikan Pengembangan Kualitas Pembelajaran Era Generasi Milenial 2019. ISSN: 2503 – 4855 21 - 24.

Prasysta, Erinna Ayu. 2023. “Pengembangan E-Modul Program Flipbook pada KD Pembersihan dan Sanitasi Peralatan dan Ruang bagi Siswa SMK Tata Boga”. Skripsi tidak diterbitkan. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya.

Rahayu, C. S., 2022. “Pengembangan E-modul Cake Perkawinan Berbasis Flipbook Maker Pada Mata Pelajaran Cake Dan Kue Indonesia Di SMKN 8 Surabaya”. Jurnal Tata Boga. Vol. 11(3) : hal. 116 – 123.

Rahma, F. I. 2019. ”Langkah-langkah Pemilihan Media dan Implementasinya dalam Pembelajaran bagi Anak Sekolah Dasar”. Jurnal Studi Islam. Vol. 14(2) : hal. 87 – 99.

Rahmawati, D., Sri, W., Yushardi,. 2017. “Pengembangan Bahan ajar Flipbook pada Materi Gerak Benda di SMP”. Jurnal Pembelajaran Fisika. Vol, 6(4) : hal. 326 - 332.

Rahmawati, Dwi. 2020. “Pengembangan Bahan ajar E-Modul dengan Menggunakan Sigil Software pada Materi Pembelajaran Fisika”. Skripsi tidak diterbitkan. Lampung: Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung. DOI: https://doi.org/10.26877/jp2f.v12i1.7546

Ramli, M. 2015. “Hakikat Pendidik dan Peserta Didik”. Tarbiyah Islamiyah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Agama Islam. Vol. 5(1): hal. 61 – 85. DOI: https://doi.org/10.18592/tiftk.v5i2.755

Riduwan. 2014. “Metode dan Teknik Menyusun Proposal Penelitian: untuk Mahasiswa S-1, S-2, dan S-3”. Bandung: Alfabeta.

Sadiman, R. H. 2014. “Media Pendidikan: Pengertian, Pengambangan dan Pemanfaatannya”. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Selvia, Juliana. 2022. “Pengembangan E-Modul Matematika Berbasis Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation pada Materi Barisan dan Deret di SMKN 1 Bengkulu Selatan”. Diploma thesis. Bengkulu: Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno Bengkulu.

Setiawan, H. R., Arwin, J. R., Abu, Y. R. 2021. “Pengembangan Media Ajar Lubang Hitam menggunakan Model Pengembangan ADDIE”. Jurnal Kumparan Fisika. Vol. 4(2): hal. 112-119. DOI: https://doi.org/10.33369/jkf.4.2.112-119

Downloads

Published

2025-02-25

How to Cite

Ramadhani, T. T., Handajani, S., Miranti, M. G., & Widagdo, A. K. (2025). Pengembangan E-Modul Berbasis Flipbook Materi Indonesian Cake untuk Siswa SMK Tata Boga Kelas XI. Jurnal Teknologi Pendidikan, 2(3), 11. https://doi.org/10.47134/jtp.v2i3.1462

Issue

Section

Articles

Similar Articles

1 2 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.