Pelaksanaan Program Kampus Mengajar Angkatan 6 Sebagai Upaya untuk Meningkatkan Literasi dan Numerasi Siswa SDK Majamere
DOI:
https://doi.org/10.47134/pgsd.v2i1.956Keywords:
Kampus Mengajar Angkatan 6, Literasi dan Numerasi, SDK MajamereAbstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat kemapuanliterasi dan numerasi siswa di SDK Majamere. Dengan metode yang digunakan yaitu kualitatif, objek dari penelitian ini yaitu terkait pelaksanaan kampus mengajar angkatan 6. Penelitian ini dilaksanakan di SDK Majamere, dengan subjek dalam penelitian ini yaitu siswa SDK Majamere. Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan observasi dan informasi yang didapatkan bahwa tingkat kemampuan numerasi siswa di SDK Majamere masih sangat rendah. Upaya dalam meningkatkan kemampuan numerasi diadakan perancangan program kerja oleh mahasiswa kampus mengajar guna meningkatkan literasi dan numerasi siswa. Dari hasil post-tes yang dihasilkan menunjukkan bahwap elaksanaan Program Kampus Mengajar Angkatan 6 telah berhasil meningkatkan literasi dan numerasi siswa di SDK Majamere secara signifikan. Melalui pendekatan pembelajaran inovatif, mahasiswa mampu menciptakan lingkungan belajar yang mendukung pengembangan keterampilan dasar ini. Keberhasilan program ini menegaskan pentingnya kolaborasi antara mahasiswa, guru, dan pihak sekolah untuk menciptakan budaya literasi dan numerasi yang kuat di kalangan siswa serta menyiapkan mereka untuk menghadapi tantangan pendidikan di masa depan.
References
Abidin, Z., & Helsa, R. (2017). Pengembangan Literasi dan Numerasi dalam Pendidikan Dasar. Jakarta: Penerbit Pendidikan.
Aisyah, S; Sabrina, E. (2024). Kegiatan Kampus Mengajar Dalam Meningkatkan Keterampilan Literasi, Numerasi dan Adaptasi Teknologi Peserta Didik di SMP Negeri 46 Palembang. Jurnal Edukasi Pengabdian Masyarakat: EDUABDIMAS, 3 (1), 133-139. DOI: https://doi.org/10.36636/eduabdimas.v3i2.3935
Apriliani, A; Nusyahrani, A; Harefa, B. S; Febiantina, E. A; Nurjanah, S. R. (2024). Implementasi kebijakan program kampus mengajar (MBKM). Karimah Tauhid, 3 (2), 2401-2411. DOI: https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v3i2.12101
Arumsari, W; Cahyani, A. T; Monica, A; Sabila, N; H; Zhafirah, H; Septianingsih, E, N. A; Budi, S. I. S. (2022). Peningkatan Literasi, Numerasi, Adaptasi Teknologi, Administrasi Sekolah dan Softskill Dalam Program Kampus Mengajar di SD Negeri Polaman, Kecamatan Mijen, Kota Semarang. Jurnal Surya Masyarakat, 5 (1), 18-25. DOI: https://doi.org/10.26714/jsm.5.1.2022.18-25
Bopo, G., Ngura, E.T., Fono, Y.M., & Laksana, D.N.L. (2023). Peningkatan Kemampuan Numerasi dengan Media Papan Pintar Berhitung pada Anak Usia 6-7 Tahun di Desa Nagerawe, Kecamatan Boawae, Kabupaten Nagekeo. Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti, 10(3), 468-475. DOI: https://doi.org/10.38048/jipcb.v10i3.1998
Dantes, M., & Handayani, S. (2021). BlendedLearning dalam Meningkatkan LiterasiNumerasi. Jurnal Pendidikan Dasar, 15(2), 123-135.
Ekowati, D.W., Astuti, Y.P., Utami, I.W.P., Mukhlishina, I., &Suwandayani, B.I. (2022). Pengembangan LiterasiNumerasi Berbasis Etnomatematik pada Pembelajaran Matematika di Sekolah Perbatasan. Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar, 6(1), 267-280. DOI: https://doi.org/10.26811/didaktika.v6i1.536
Fiangga, S., Amin, S.M., Khabibah, S., Ekawati, R., &Prihartiwi, N.R.(2019). Penulisan Soal LiterasiNumerasi bagi Guru SD di Kabupaten Ponorogo.Jurnal Anugerah, 1(1), 9-18. DOI: https://doi.org/10.31629/anugerah.v1i1.1631
Harianja, S. I; Kurnia, L; Trimayani, R. (2023). Upaya program kampus mengajar terhadap peningkatan literasi dan numerasi peserta didik di SD Negeri 066/IX Sengeti. Jurnal Pendidikan Dasar, 4 (3), 813-819. DOI: https://doi.org/10.51494/jpdf.v4i3.1405
Haryanti; Permadi,G.C; Kartasasmita, S; Sari, F. A; Alrafni; Suryanef. (2023). Kampus mengajar angkatan 4 dan peningkatan literasinumerasi peserta didik berkebutuhan khusus . jurnal masyarakat mandiri, 7 (2), 1482-1496. DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v7i2.13721
Jariah, S. (2019). Interaksi Positif dalam Pembelajaran: Peran Guru dan Mahasiswa. Jurnal Ilmu Pendidikan, 10(1), 45-58.
Kartika, E. D; Yazidah, N. I; Napfiah, S. (2022). Pendampingan Kegiatan Kampus Mengajar Untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi, Numerasi, dan Adaptasi Teknologi di Sekolah Dasar. Journal of Sriwijaya Community Services onEducation (JSCSE), 1 (2), 38-43. DOI: https://doi.org/10.36706/jscse.v1i2.543
Kenedi, A., & Helsa, R. (2018). Literasi dan Numerasi: Konsep dan Implementasi di Sekolah Dasar. Yogyakarta: Penerbit Universitas.
Mahmud, A., & Pratiwi, D. (2019). Peningkatan Kemampuan LiterasiNumerasi Melalui Soal Cerita Berbasis Kontekstual. Jurnal Matematika dan Pendidikan, 14(3), 201-210.
Mahmud, M.R., & Pratiwi, I.M.(2019). LiterasiNumerasi Siswa dalam Pemecahan Masalah Tidak Terstruktur.KALAMATIKAJurnal Pendidikan Matematika,4(1),69–88. DOI: https://doi.org/10.22236/KALAMATIKA.vol4no1.2019pp69-88
Machmudah, N. H; Hidayati; Cholis. (2023). Implementasi Program Kampus Mengajar Angkatan 5 Dalam Meningkatkan Kemampuan LiterasiNumerasi Hingga Adaptasi Teknologi pada SDN Gunungsari I/ 484 Surabaya. Proseding Seminar Nasional Manajemen dan Ekonomi, 2 (1), 171-180. DOI: https://doi.org/10.59024/semnas.v2i1.168
Manalu, M. U; Hidayati; Cholis. Kampus Merdeka Sebagai Wadah Pengembangan Metode Mengajar Yang Kreatif Melalui Pendekatan Kampus Mengajar Untuk Memperkuat LiterasiNumerasi Dan Teknologi di SMP AL-Hadu Surabaya,. Porseding Seminar Nasional Manajemen dan Ekonomi, 2 (1), 202-209. DOI: https://doi.org/10.59024/semnas.v2i1.173
Mucthar, A. A; Wahyudin, Y; Niarrfoah, N; Muthiah, S. (2023). Evektivitas Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Bagi Mahasiswa Program Kampus Mengajar. Asatiza: Jurnal Pendidikan, 4 (3), 249-258. DOI: https://doi.org/10.46963/asatiza.v4i3.1222
Nahdi, M., Rahmawati, N., &Ganestri, A. (2020). LiterasiNumerasi sebagai Keterampilan Hidup: Tantangan dan Solusi. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, 8(2), 100-110.
Nurjanah, S., & Suryana, A. (2019). Partisipasi Aktif Siswa dalam Pembelajaran Matematika: Pengaruh terhadap Hasil Belajar. Jurnal Penelitian Pendidikan, 6(4), 234-245. DOI: https://doi.org/10.36709/jppm.v6i2.9116
Rachmawati, I. (2020). Pengaruh Metode Pembelajaran terhadap Kemampuan Literasi Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 9(1), 67-76.
Rohim, R., Rahmawati, N., &Ganestri, A. (2021). Peningkatan Kemampuan LiterasiNumerasi Melalui Media Pembelajaran Interaktif. Jurnal Teknologi Pendidikan, 12(3), 150-160.
Salvia, N., Sabrina, F.P., & Maula, I. (2022). Analisis Kemampuan Literasi dan Numerasi Peserta Didik di Sekolah Dasar. Jurnal Ilmu Pendidikan, 11(2), 78-89.
Salim, M.I; Uman, K; Raja, A. F; Adhitama, R. (2024). Pengaruh Kegiatan Kampus Mengajar Terhadap Kecerdasan Numerasi Anak di Indonesia. Porseding diskusi panel nasional pendidikan matematika, 271-276.
Ulfa, E. M; Sari, A. F. P; Fadhiatul, B; Ridlo, Z. R; Wahyuni, S. (implementasi gamebasedlearning untuk meningkatkan kemampuan literasi dan numerasi siswa sekolah dasar. Jurnal Basicedu, 6 (6), 9344-9355. DOI: https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i6.3742
Waldi, A; Putri, N. M; Indra; Ridfalfich, V; Mulyani, D; Mardianti, E. (2022). Peran Kampus Mengajar Dalam Meningkatkan Literasi, Numerasi Dan Adaptasi Teknologi Peserta Didik Sekolah Dasar di Sumatra Barat. JournalofCivicEducation, 5 (3), 284-291. DOI: https://doi.org/10.24036/jce.v5i3.725
Wulan, E. P. S; Samosir, S. E. (2022). Peningkatan kemampuan literasi dan numerasipeserta didik melalui program kampus mengajar angkatan IV di SMP Swasta Darma Medan. Jurnal Pendidikan dan Konseling, 4 (6), 12085-12090. DOI: https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.10377
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Yovita Maria Pawe, Maria Magdalena Dhera, Maria Desidaria Noge

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.