Model TGT dan Educaplay: Solusi Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Kelas V

Authors

  • Ulfa Putri Rahmadiana Program Studi Pendidikan Profesi Guru, Universitas Nusantara PGRI Kediri, SD Negeri 2 Joho Nganjuk
  • Erwin Putera Permana Program Studi Pendidikan Profesi Guru, Universitas Nusantara PGRI Kediri, SD Negeri 2 Joho Nganjuk
  • Misbahul Anam Program Studi Pendidikan Profesi Guru, Universitas Nusantara PGRI Kediri, SD Negeri 2 Joho Nganjuk

DOI:

https://doi.org/10.47134/pgsd.v2i3.1556

Keywords:

Model Pembelajaran TGT, Aplikasi Educaplay, Hasil Belajar

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar peserta didik dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia. Tujuan penelitian ini adalah meningkatkan hasil belajar Bahasa Indonesia peserta didik kelas V SDN 2 Joho dengan menerapkan model pembelajaran Teams Games Tournament (TGT) menggunakan aplikasi Educaplay. Metode yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, tes dan dokumentasi. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus meliputi langkah-langkah sistematis mencakup tahap perencanaan, pelaksanaan, observasi, serta evaluasi, dengan fokus pada materi yang berkaitan dengan kalimat perintah. Subjek penelitian terdiri dari 24 peserta didik yang dibagi menjadi kelompok heterogen. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata nilai peserta didik meningkat dari 60,83 dengan presentase ketuntasan 33,33% pada siklus I menjadi 77,08 dengan presentase ketuntasan 70,83% pada siklus II. Dengan  demikian,  dapat  disimpulkan bahwa Model Pembelajaran TGT dan Educaplay efektif dalam  meningkatkan  hasil  belajar  siswa  kelas  V  di SD  Negeri  2 Joho  pada  mata pelajaran Bahasa Indonesia.

References

Aprilia, D. D. (2025). Penerapan TGT Menggunakan Educaplay dalam Upaya Meningkatakan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Pada Siswa Kelas VI SD. Journal of Science and Education Research, 4(1), 9-13.

Ardika, I Wayan, dkk. (2020). Inovasi Dalam Pembelajaran: Kumpulan Naskah Finalis Inobel Dan Juara ONIP Matematika Guru Jembrana 2017. Jembrana: Grapena Karya.

Arif, Solehan dan Shinta Oktaviana. (2023). Penelitian Tindakan Kelas. Makassar: Mitra Ilmu.

Fahruddin. (2022). Sikap Ilmiah dalam Perspektif Model Pembelajaran Kooperatif. Pekalongan: Penerbit NEM.

Fernando, Y. D. (2024). Pentingnya Motivasi Belajar Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Inspirasi Pendidikan (ALFIHRIS), 2(3), 66.

Julhadi. (2021). Hasil Belajar Peserta Didik Ditinjau dari Media Komputer dan Motivasi. Tasikmalaya: Edu Publiser.

Krisno, A. (2016). SINTAKS 45 Metode Pembelajaran Dalam Student Centered Learning (SCL). Malang: UMM Press.

Marlita, I. N. (2023). Peningkatan Hasil Belajar IPAS Melalui Model Pembelajaran TGT Berbasis Media FTB. Al-Madrasah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah, 7(4), 1646-1660.

Mudrikah, S. D. (2022). Inovasi Pembelajaran di Abad 21. Sukoharjo: Pradina Pustaka.

Mu'in. (2024). Langkah Tepat Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Menggunakan Video Pembelajaran. Lombok Tengah: Penerbit P4I.

Rahman, S. (2021). Pentingnya Motivasi Belajar. Merdeka Belajar dalam Menyambut Era Masyarakat 5.0 (p. 297). Gorontalo: Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo.

Rozikin, D. (2021). Belajar dan Pembelajaran. Bandung: Widina Bhakti Persada Bandung.

Rusyanto. (2021). TGT (Teams Game Tournament) dalam Pembelajaran IPS. Pekalongan: Penerbit NEM.

Sinambela, P. D. (2022). Model-Model Pembelajaran. Serang: Sada Kurnia Pustaka.

Sofiani, Ika Kurnia, dkk. (2024). Nilai-Nilai Pendidikan Islam Dalam Konsep Pendidikan Ki Hajar Dewantara. Bengkalis: DotPlus Publisher.

Sulaiman, dkk. (2024). Metode & Model Pembelajaran Abad 21: Teori, Implementasi dan Perkembangannya. Bantul: Green Pustaka Indonesia.

Sutarini, P. J. (2024). Bahasa Indonesia SD: Panduan Praktis untuk Mahasiswa PGSD. Pekalongan: Penerbit NEM.

Suyatno. (2024). Dasar-dasar Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Wahyuni, Sinta. (2023). Model Pembelajaran Kooperatif CIRC dan Kebiasaan Membaca dalam Keterampilan Menulis. Sidoarjo: Thalibul Ilmi Publishing & Education.

Wajdi, Farid, dkk. (2024). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Penerbit Widina.

Downloads

Published

2025-04-25

How to Cite

Putri Rahmadiana, U., Erwin Putera Permana, & Misbahul Anam. (2025). Model TGT dan Educaplay: Solusi Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Kelas V. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 2(3), 7. https://doi.org/10.47134/pgsd.v2i3.1556

Issue

Section

Articles

Similar Articles

<< < 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.